KodeMorse atau 'Sandi Morse' adalah sistem representasi huruf, angka, tanda baca dan sinyal dengan menggunakan kode titik dan garis yang disusun mewakili karakter tertentu pada alfabet atau sinyal (pertanda) tertentu yang disepakati penggunaannya di seluruh dunia. Sebenarnya ada berbagai macam cara untuk dapat menguasai isyarat semaphore
Didalamilmu kepramukaan kita mengenal Sandi Abjad, Sandi angka, Sandi Morse, Sandi jam, Sandi Kotak, dll. Berikut adalah macam-macam Sandi dalam Pramuka: SANDI ABJAD / BALIK. Sandi Abjad/ Balik adalah sandi yang
Caramembuat sandi tak terbaca; Pengiriman isyarat dengan morse. Cara membuat dragbar. Mengenali tanda alam; Tips memperkenalkan pramuka. 10 Pribadi yang disukai. Strategi gerakan Pramuka. 4 Kunci kata santun. Tips menghindari Narkoba. Teknik kompas. Teknik penyebrangan sungai. Mengatasi kram. Tubuh tetap sehat di waktu hujan. Cara berkemah
membuatpesan rahasia / sandi tak terbaca : lihat • trik mudah kuasai semaphore : lihat • tata cara berkemah yang baik : lihat • trik cepat hapal morse : lihat • belajar isyarat semaphore : lihat • tehnik membuat peta pita : lihat • tehnik membuat peta panorama : lihat • tehnik membuat peta lapangan : lihat • mengunaan kompas
Namun kini yang umumnya digunakan adalah bendera, yang dinamakan bendera semaphore. Pengiriman sandi melalui bendera semaphore ini menggunakan dua bendera, yang masing-masing berukuran 45 cm x 45 cm. Bentuk bendera yang persegi merupakan penggabungan dua buah segitiga sama kaki yang berbeda warna.
Makalahini berisi tentang Semaphore, PBB, Macam-macam Sandi, Tapi sejak munculnya isyarat morse yang lebih praktis, dan ditambah dengan munculnya sebuah alat telekomunikasi elektronik, penggunaan isyarat semaphore mulai berkurang. Dan kenyataannya pada masa-masa sekarang ini semaphore sudah sangat jarang atau bisa dikatakan tidak digunakan
BentukBarisan dengan Isyarat; Aba-aba PBB dengan Kode Morse; BAB XI – REGU PRAMUKA BERLOMBA. Scout Rally; Sandi Kimia; Sandi Morse 1/ Sandi Semaphore; Sandi Jam; Sandi Nomor; Sandi Geser; Sandi Naik Turun Tingkat; Pendahuluan dan Sejarah; Macam-macam Lalu Lintas; Serba-serbi Lalu Lintas; Tanda Nomor Kendaraan Bermotor;
Mengenalmacam-macam sandi, isyarat morse dan semaphore. Selalu berpakaian rapih, memelihara, kesehatan dan kebersihan diri serta lingkungannya. Dapat baris-berbaris. Paraf Syarat—Syarat Kecakapan IJmum (Golongan Pengga/ang) Tanggal No PENGGALANG RAMU 28. D apat menjelaskan
SANDISANDI PRAMUKA macam macam sandi dalam gerakan pramuka
Sandiadalah sebuah kata dalam bahasa sansekerta yang kira-kira artinya adalah rahasia;menyembunyikan. Dalam kamus besar bahasa Indonesia kata persandian yang berasal dari kata dasar sandi adalah rahasia atau kode; definisi sinonimnya dalam bahasa Inggris cryptography, yang berarti pengetahuan, studi, atau seni tentang tulisan rahasia.
RAyh. Sandi A=N Kunci A=N CONTOH CENZHXN dibaca PRAMUKA Sandi A=Z CONTOH I F W B dibaca RUDY a = 1 b = 2 c = 3 d = 4 e = 5 f = 6 g = 7 h = 8 i = 9 j = 10 k = 11 l = 12 m = 13 n = 14 o = 15 p = 16 q = 17 r = 18 s = 19 t = 20 u = 21 v = 22 w = 23 x = 24 y = 25 z = 26 Contoh 16 18 1 13 21 11 1 P R A M U K A Sandi Kotak I Sandi Kotak II Sandi Kotak III Kode Morse adalah sistem representasi huruf, angka, dan tanda baca dengan menggunakan sinyal kode. Kode Morse diciptakan oleh Samuel Morse dan Alfred Vail pada tahun 1835. Kode morse juga digunakan dan dipelajari di dunia kepramukaan atau kepanduan. Dalam dunia kepramukaan kode morse disampaikan menggunakan senter atau peluit pramuka. Kode morse disampaikan dengan cara menuip peluit dengan durasi pendek untuk mewakili titik dan meniup peluit dengan durasi panjang untuk mewakili = . T = _ R = ._. F = .._. I = .. M = _ _ K = L = ._.. S = ... O = _ _ _ W = ._ _ Q = _ H = .... KH = _ _ _ _ G = _ _. Y = _ A = ._ N = _. C = X = _.._ U = .._ D = _.. J = ._ _ _ P =._ _. V = ..._ B = _... Z = _ _ .. Kemampuan menerima dan mengirimkan k ode morse merupakan salah satu dari kecakapan yang dapat menerima Tanda Kecakapan Khusus. Kode morse juga diguna kan sebagai kunci dalam memecahkan Sandi Rumput. Sandi Braille Sandi Semaphore Semaphore adalah suatu cara untuk mengirim dan menerima berita dengan menggunakan 2 bendera, dimana masing-masing bendera tersebut berukuran 45 cm x 45 cm. Sedangkan warna yang sering dipergunakan adalah merah dan kuning dengan warna merah selalu berada dekat tangkainya. Trik Mudah Kuasai Semaphore Sebenarnya ada berbagai macam cara untuk dapat menguasai isyarat semaphore dengan cepat dan mudah. Berikut ini adalah salah satunya, dengan model Jarum Jam, tinggal mengingat angka dan hurufnya. Selamat mencoba..........
RENCANA PELAKSANAAN PEMBINAAN RPP PRAMUKA PENGALANG RAMU Gugus Depan GUDEP Nomor Gudep - Golongan Pramuka Pramuka Penggalang G Tingkatan Penggalang Ramu Pertemuan ke 25 Alokasi Waktu 2 x 45 menit Area Pengembangan INTELEKTUAL Kompetensi Akhir Mampu menganalisis situasi dan menyikapinya serta mengaplikasikan iptek, dan keterampilan kepramukaan secara kreatif dan inovatif. Kompetensi Dasar Memahami pentingnya perkembangan iptek, dan ketrampilan kepramukaan Syarat Kecakapan Umum 1. Mengenal macam-macam sandi, isyarat morse dan semaphore Indikator Dalam pembinaan atau latihan rutin pada pertemuan ini, indikator pencapaian pembinaan Peserta Didik antara lain Peserta Didik 1. Peserta didik dapat menyebutkan macam-macam sandi 2. Peserta didik dapat menunjukkan perbedaan bendera semaphore dan morse 3. Peserta didik dapat menyebutkan ukuran bendera semaphore dan morse 4. Peserta didik dapat menunjukkan sikap yang benar ketika mengirim dan menerima berita Tujuan Pembinaan Setelah mengikuti pembinaan pramuka penggalang atau latihan rutin pramuka dengan mengembangkan sikap spiritual, emosional, sosial, intelektual dan fisik berdasarkan kode kehormatan pramuka penggalang, peserta didik 1. Peserta didik dapat menyebutkan macam-macam sandi 2. Peserta didik dapat menunjukkan perbedaan bendera semaphore dan morse 3. Peserta didik dapat menyebutkan ukuran bendera semaphore dan morse 4. Peserta didik dapat menunjukkan sikap yang benar ketika mengirim dan menerima berita Materi Pembinaan 1. Peserta didik menyebutkan macam-macam sandi 2. Peserta didik menunjukkan perbedaan bendera semaphore dan morse 3. Peserta didik menyebutkan ukuran bendera semaphore dan morse 4. Peserta didik menunjukkan sikap yang benar ketika mengirim dan menerima berita Metode Pembinaan Metode yang digunakan dalam kegiatan latihan rutin pramuka penggalang yakni kegiatan yang menantang dan menarik serta mengandung pendidikan yang sesuai dengan perkembangan rohani dan jasmani peserta didik serta menyenangkan sehingga peserta didik dapat mengikuti latihan dengan senang dan gembira. Langkah – Langkah Pembinaan 1. Pra Kegiatan Dewan Regu Penggalang Dewan Galang menyiapkan perlengkapan untuk Upacara pembukaan latihan diantaranya Bendera Merah Putih, WOSM, Cikal, Dewan Regu Penggalang Dewan Galang menyiapkan perlengkapan administrasi latihan rutin diantaranya Daftar Hadir, Perlengkapan untuk menujang materi dan Buku Iuran Anggota. 2. Kegiatan Pendahuluan Waktu 20 menit Seluruh kakak pembina, dewan galang dan Anggota Pramuka melaksanakan upacara pembukaan latihan dilanjutkan dengan penyematan TKK bagi anggota yang telah selesai atau lulus dalam ujian SKK. Dalam upacara disampaikan materi latihan rutin yang akan dilaksanakan Seluruh peserta didik melakukan presensi atau mengisi daftar hadir yang telah disiapkan oleh dewan galang Seluruh peserta didik melakukan iuran wajib pada buku iuran yang telah disiapkan oleh dewan galang 3. Kegiatan inti Waktu 60 menit Kakak pembina dibantu dewan galang melaksanakan pembelajaran dengan memberikan materi kepada peserta didik sesuai dengan jadwal yang telah ditentukan di dalam ruangan maupun diluar ruangan yang diseting menarik dan menyenangkan Kakak pembina dibantu pembantu pembina melakukan pengujian SKU atau SKK bagi anggota yang siap melaksanakan ujian. 4. Kegiatan akhir Waktu 10 menit Seluruh kakak pembina , dewan galang dan seluruh peserta didik melaksanakan upacara penutupan latihan dilanjutkan dengan penyampaian evaluasi kegiatan latihan rutin dan penyampaian agenda latihan rutin berikutnya serta memberikan motivasi kepada seluruh anggota untuk terus semangat dalam berlatih dan dapat menjadi pramuka sejati. Sumber Belajar Anggota atau Peserta Didik dapat mempelajari materi kepramukaan melalui buku saku, blog pembelajaran maupun sumber lain yang relevan dengan materi yang disampaikan Penilaian & Teknis Pengujian SKU Penilaian dalam kegiatan latihan rutin sebagai nilai ekstrakurikuler wajib pramuka. Beberapa cara yang dapat dilakukan unuk menilai antara lain menggunakan soal evaluasi maupun unjuk kerja/praktik. Menggunakan Soal Evaluasi setiap peserta didik mengerjakan soal yang telah disiapkan dengan memperhatikan nilai ketuntasan yaitu 70. Jika peserta didik mendapatkan nilai dibawah 70 maka diharuskan mengerjakan ulang hingga mendapatkan nilai diatas 70. Menggunakan Unjuk Kerja/Praktik Setiap peserta didik diminta untuk melakukan praktik sesuai dengan indikator pencapaian Arsip Kegiatan Pembinaan Pramuka atau Latihan Rutin >>> Arsip RPP Pramuka Penggalang Ramu <<< RPP Pramuka penggalang ramu 25 Mengenal macam-macam sandi, isyarat morse dan semaphore bukan suatu hal kaku, kakak pembina dapat mengembangkannya sesuai dengan kreatifitas kakak pembina masing masing.
SANDI DIBAGI MENJADI BEBERAPA MACAM 1. Sandi AN Macam sandi Pramuka yang pertama adalah sandi AN. Di sini, sandi AN mengelompokkan masing-masing huruf abjad yang menjadi pengganti huruf lain. Lebih tepatnya, huruf A – M digantikan secara berurutan dengan huruf N – Z. Macam sandi Pramuka yang satu ini dibaca dengan kunci A = N. Untuk lebih jelasnya bisa melihat contoh berikut. A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z Sebagai contoh, diberikan kata sandi CENZHXN. Huruf tersebut dicari berdasarkan huruf penggantinya. Sehingga dari kata tersebut dapat diketahui sebagai kata PRAMUKA. Ini merupakan salah satu macam sandi Pramuka yang sering digunakan atau dipraktikkan dalam berbagai permainan atau kegiatan Pramuka. 2. Sandi AZ Tidak jauh berbeda dengan sandi AN, macam sandi Pramuka berikutnya adalah sandi AZ. Sandi Pramuka yang satu ini mempunyai konsep yang sama persis dengan sandi AN, yaitu masing-masing huruf dipasangkan dengan huruf abjad penggantinya. Namun pada sandi AZ, setiap kata sandi yang diberikan dapat dibaca dengan kunci A = Z. Untuk lebih jelasnya bisa melihat contoh berikut. A B C D E F G H I J K L M Z Y X W V U T S R Q P O N Dibrikan contoh kata sandi KIZNFPZ. Masing-masing huruf tersebut dicari pasangan huruf penggantinya, sehingga kata KIZNFPZ dapat dibaca PRAMUKA. Ini juga menjadi salah satu macam sandi Pramuka yang mudah diingat dan sering dipraktikkan dalam kegiatan Pramuka. 3. Sandi AND Macam sandi Pramuka berikutnya adalah sandi AND. Berbeda dengan sandi-sandi sebelumnya, sandi pramuka yang satu ini menggunakan berbagai kata yang terdiri dari huruf AND sebagai komponen penyusun kata. Dalam sandi ini, huruf AND tidak perlu dibaca sehingga huruf yang tersisa dapat disusun dengan huruf lain sampai membentuk sebuah kata atau beberapa kata. Untuk lebih jelas dapat melihat contoh berikut. Diberikan kata sandi ANDA KANDU ANDA DANDA DANDI SANDI NANDI. Saat huruf AND pada masing-masing kata dihilangkan, sehingga tersisa beberapa huruf yang dapat membentuk kalimat, AKU ADA DI SINI. Ini juga termasuk salah satu macam sandi Pramuka yang mudah diingat dan dipraktikkan 4. Sandi Kotak Macam sandi Pramuka selanjutnya adalah sandi kotak. Sandi kotak ini diketahui menggunakan bahasa sansekerta yang bersifat rahasia. Artinya berbagai kode yang terdapat dalam sandi kotak ini hanya diketahui oleh masing-masing regu dalam pelaksanaan kegiatan Pramuka. Biasanya macam sandi Pramuka yang satu ini digunakan saat kegiatan berkemah, untuk melatih masing-masing regu menyelesaikan teka-teki yang diberikan dalam sebuah permainan. Dalam sandi ini, biasanya kata sandi dilambangkan oleh tanda garis lurus, garis tegak lurus, dan kotak dengan berbagai variasinya. Tanda garis tersebut biasanya juga dilengkapi dengan tanda titik yang jika digabungkan menjadi lambang huruf abjad tertentu. Sehingga jika dikombinasikan dengan kode sandi yang lain bisa membentuk sebuah huruf yang dapat dibaca. teman-teman bisa berlatih dan mempelajari sandi kotak 1 dan 2 disini Sandi kotak 1, sandi kotak 2 ya karena pada artikel tersebut minsan membagikan contoh soal sandi kotak 1 dan 2 5. Sandi Rumput Macam sandi Pramuka yang sering digunakan dalam kegiatan Pramuka selanjutnya adalah sandi rumput. Seperti namanya, sandi rumput berupa berbagai lambang yang berbentuk seperti rumput dengan segala variasinya. Masing-masing variasi lambang rumput tersebut mewakili huruf abjad tertentu. Cara membacanya pun sama, yaitu mencari huruf pengganti dari masing-masing lambang rumput yang diberikan. Dengan begitu, hasilnya bisa membantuk sebuah kata hingga kalimat 6. Sandi Sungai Macam sandi Pramuka yang terakhir adalah sandi sungai. Sandi sungai ini juga disebut dengan sand 5 per 8, karena sandi ini terdiri dari 8 kolom dan 5 baris. Masing-masing kolom dan baris terdapat variasi huruf yang nantinya akan dibaca dengan arah berlawanan atau berseberangan. Sebagai contoh pada diberikan kode sandi OZO LOWOEO VOQPOQ BYHOS. Dengan menyimak kolom sandi di atas, masing-masing huruf pada kode sandi tersebut dicari huruf penggantinya. Sehingga hasilnya dapat dibaca ADA BAHAYA JANGAN LEWAT. Ini juga termasuk salah satu macam sandi Pramuka yang mudah dipraktikkan dalam kegiatan-kegiatan Pramuka. 7. Sandi Morse minsan akan membagikan alat untuk teman-teman berlatih sandi morse telegraf disisni ya 7. SEMAPHORE Semaphore adalah suatu cara untuk mengirim dan menerima berita dengan menggunakan bendera, dayung, batang, tangan kosong atau dengan sarung tangan. Informasi yang didapat dibaca melalui posisi bendera atau tangan. Namun kini yang umumnya digunakan adalah bendera, yang dinamakan benderasemaphore. Pengiriman sandi melalui bendera semaphore ini menggunakan dua bendera, yang masing-masing bendera tersebut berukuran 45 cm x 45 cm. Bentuk bendera yang persegi merupakan penggabungan dua buah segitiga sama kaki yang berbeda warna. Warna yang digunakan sebenarnya bisa bermacam-macam, namun yang lazim digunakan adalah warna merah dan kuning, dimana letak warna merah selalu berada dekat tangkai bendera. Pada awal abad ke 19,semaphore digunakan dalam komunikasi kelautan.